VISI SEKOLAH DASAR NEGERI BANGKA 07 PAGI Unggul dalam berprestasi yang dijiwai rasa iman dan taqwa, berwawasan nasional, peduli terhadap pelestarian lingkungan MISI SEKOLAH SEKOLAH DASAR NEGERI BANGKA 07 PAGI 1. Mewujudkan pengamalan nilai-nilai agama, kepribadian,dan akhlak mulia bagi peserta didik sehingga mampu beradaptasi dengan perkembangan budaya global sesuai jati diri bangsa. 2. Mewujudkan sekolah inovatif, kreatif, dinami dan berwawasan nasional. 3. Mewujudkan penerapan manajemen mutu terpadu (total quality management) yang tangguh dan terstandar secara nasional. 4. Muwujudkan pembelajaran berbasisi ICT. 5. Mewujudkan Pendidik dan tenaga kependidikan yang berkualitas serta memiliki kompetensi bertaraf nasional. 6. Mewujudkan fasilitas sekolah yang relevan, mutakhir dan berwawasan kedepan serta bertaraf nasional. 7. Mewujudkan sekolah sehat yang senantiasa peduli terhadap kelestarian lingkungan. TUJUAN SEKOLAH SEKOLAH DASAR NEGERI BANGKA 07 PAG I ...